Beranda | Artikel
7 Artikel Fikih Ranjang
Sabtu, 16 Juni 2012

Artikel ‘Fikih Ranjang’ yang Patut Kita Pelajari

Mengupas masalah keluarga, tidak lepas dari romantisme suami-istri. Tujuh artikel berikut semoga bisa dijadikan bekal untuk merajut rasa cinta dalam keluarga.

1# Bolehkah Mengucapkan Kata-kata Vulgar di Tengah-tengah Jima’ Bersama Istri?
Setiap pasangan butuh mukadimah sebelum mendapatkan puncak syahwat. Bolehkah ini dilakukan dengan mengucapkan kata-kata vulgar?

2# Bolehkah Mencium Mata Istri
Katika kondisi datang bulan, bolehkah suami menyentuh istrinya?

3# Setelah Mandi Haid Keluar Darah Lagi dan Diajak Berjima
Anda perlu mengetahui batasan haid, agar tidak melanggar aturan ketika bersama keluarga

4# Jika Suami Minum Susu Istri
Bagian mukadimah hubungan intim, bagaimana jika ada ASI istri yang terminum suaminya? Apakah suami bisa menjadi anak angkatnya?

5# Onani dengan Tangan Istri
Tidak perlu bingung ketika datang bulan. Masih banyak cara untuk memuaskan suami.

6# Wudhu Sebelum Tidur Setelah Berjima’ dengan Istri
Begitu indah dan sempurnanya islam, sampai masalah semacam ini-pun diatur.

7# Solusi saat Suami-istri Tidur Terpisa
Tak ada keluarga tanpa masalah. Tapi bukan untuk dibiarkan, berikut salah satu solusinya.

🔍 Arti Yatim, Doa Saat Hamil Dalam Islam, Debat Muslim Dan Kristen, Hukum Mencukur Rambut Kemaluan Dalam Islam, Khasiat Shalawat Munjiyat, Cara Gerakan Sholat Yang Benar

 

Flashdisk Video Cara Shalat dan Bacaan Shalat

KLIK GAMBAR UNTUK MEMBELI FLASHDISK VIDEO CARA SHOLAT, ATAU HUBUNGI: +62813 26 3333 28


Artikel asli: https://konsultasisyariah.com/12055-7-artikel-fikih-ranjang.html